KCS Surabaya Satukan hati Di Perkemahan Sumber Wekas Malang - Kabar Surabaya

Terbaru

Monday, October 5, 2020

KCS Surabaya Satukan hati Di Perkemahan Sumber Wekas Malang


 KCS Surabaya Satukan hati Di Perkemahan Sumber Wekas Malang


KCS ( Karimun Club Surabaya ) sudah berdiri sejak 11 tahun yang lalu. Member KCS sudah lebih dari 100 dan KCS merupakan pengda yang paling besar di Provinsi Jawa timur. KCS mempunyai program silakturakmi dengan sesama dolor KCS (member/anggota) setiap bulannya dengan nama KOPDAR KCS.


Dengan adanya pertemuan rutin ini dikarapkan agenda kerja dan kegiatan yang akan dilakukan dapat terkoordinir dengan baik. Selain itu juga akan terjalin rasa kekeluargaan yang semakin erat antar sesama member KCS. 


Selain itu NGOPREK juga merupakan kegiatan rutin dari KCS yang bisa membantu member yang bermasalak dengan kendaraannya, contohnya salah satu member KCS ke114. Setelah bergabung dengan KCS, Kendaraannya tidak pernah masuk ke bengkellagi.  Karena kalau ada masalak dengan kendaraannyam selalu bisa meminta tolong member yang lain untuk membetulkannya.

 

Baru-baru ini KCS juga telah melaksanakan kegiatan tahunannya yaitu JJK (Jalan Jalan Karimun) yang dikemas dalam bentuk berkemah bersama keluarga di bumi perkemahan Sumber Wekas, Trawas dan acara berjalan sangat lancar walaupun dengan menerapkan protokol kesehatan secara ketat.

No comments:

Post a Comment

Post Bottom Ad