Setelah Ditutup, Tunjungan Romansa Siap Digelar Lagi, Ini Agenda Acaranya
Kabar Surabaya - Sebagaimana diketahui bersama, bahwa pada malam pergantian tahun baru 2022 yang lalu, Pemerintah Kota Surabaya kembali melakukan pembatasan kegiatan masyarakat. Termasuk diantaranya dengan menutup beberapa ruas jalan protokol. Salah satu ruas jalan yang ditutup adalah Jalan Tunjungan.
Dengan ditutupnya Jalan Tunjungan ini, otomatis semua kegiatan yang berlangsung dilokasi tersebut langsung dihentikan. Padahal setiap harinya jalan tersebut selalu dipenuhi oleh masyarakat yang sekedar berjalan-jalan ataupun melakukan banyak kegiatan lainnya. Seperti halnya bermain skateboard atau jajan di cafe-cafe yang ada di sepanjang Jalan Tunjungan tersebut.
1. Tanjung Anom untuk Musik Akustik oleh Owi & The Beat
2. Depan Bank India untuk Musik Akustik Lamkoar
3. Optik Seis untuk Lukis Sketsa Wajah
4. Area UKM untuk manusia Patung - Cosplayer Kokosu
5. Samping CIMB untuk manusia patung Sumadi
6. Toko Edison untuk Musik Akustik oleh Easy Going Akustik
No comments:
Post a Comment